Tuesday, October 2, 2018

B A T I K

Batik adalah kain bergambar yang pembuatannya secara khusus dengan menuliskan atau menerakan malam pada kain itu, kemudian pengolahannya diproses dengan cara tertentu yang memiliki kekhasan.

Batik telah ditetapkan oleh UNESCO (The United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization) sebagai warisan khas Indonesia pada tanggal 2 Oktober 2009.
Maka dari itu setiap tanggal 2 Oktober, kita memperingati hari batik nasional.

Batik tidak hanya terkenal di indonesia saja, tetapi sudah sampai ke mancanegara.
Sudah sepatutnya kita membanggakan dan mempertahankan batik yang notabene budaya asli indonesia.


No comments:

Post a Comment